Saturday, January 28, 2017

Bima Sakti Jadi Asisten Luis Milla

Ketua Umun dari PSSI yang bernam Edy Rahmayadi memastikan bahwa nama dari salah satu mantan pemain tim nasional Indonesia yang bernama Bima Sakti akan di jadikan sebagai asisten pelatih dari Luis Milla.

“Keputusan kami sudah bulat dan memutuskan untuk menunjukan nama dari seorang Bima Sakti untuk bisa menjadi asisten pelatih bagi Luis Milla, menurut kami apa yang telah di miliki oleh dirinya sudah sangat memupuni sekali.

Yang mana di dalam diri kami semua ingin ia bisa menjadi seorang pelatih sepak bola yang bermutu untuk masa depan.” Ungkap Edy setelah pelantikan pengurusan PSSI untuk periode 2016/2020.

Selain Bima Sakti, PSSI juga menujukan seorang penerjemah yang bernama Simon Toselli, yang mana Toselli merupakan salah seorang warga negara asal Spanyol yang sudah sangat lama sekali tinggal di Indonesia.

Terdapat suatu kabar yng menyatakan bahwa Milla akan segera kembali ke Indonesia kembali pada tanggal 4 Febuari 2017, yang mana pada pertengahan bulan Febuari mendatang Milla akan langsung berkerja dengan melakukan pemusatan latihan.

“Pelatnas akan di selenggarakan di Karawaci, akan tetapi kami miliki suatu rencana untuk di lapangan Halim juga, yang mana di sana lapangannya sangat bagus, akan tetapi kami masih harus melihat dan memantau terlebih dahulu.” Sambung Edy.

Bagi seorang Bima Sakti ini merupakan sebuah kehormatan bagi dirinya karena bisa di jadikan sebagai seorang asisten pelatih dari salah satu pelatih ternama asal Spanyol.

Eks pemain dari Persik Kediri tersebut ini juga mengungkapkan bahwa dirinya akan berusaha dengan semaksimal mungkin untuk bisa membuat skuat garuda bisa tampil lebih bagus lagi menjelang kompetisi ASEAN Game 2017 yang akan di selenggarkan di Malaysia.

“Ya, ini sebuah kehormatan bagi saya karena telah mendapatkan suatu kepercayaan yang sangat besar sekali dari PSSI untuk bisa menjadi assistennya Milla, saya akan berusaha semaksimal mungkin untuk hal ini, demi perkembangan sepak bola negri tercinta kita.” Kata Bima Sakti. (FD)



Agen Bola Terpercaya

No comments:

Post a Comment