Saturday, November 28, 2015

Wenger Paksa Sanchez Untuk Bermain

Kemenangan yang telah di dapati oleh Arsenal FC atas lawannya Dinamo Zagreb dengan skor 3-0 pada pertandingan lanjutan penyisihan Grup Liga Champions harus mendapatkan suatu bayaran yang amat mahal, hal ini terjadi terhadap salah seorang pemain andalan mereak yang mendapatkan cedera dan pemain tersebut ialah Alexis Sanchez.

Walau demikian, sepertinya pelatih Arsenal Arsene Wenger akan tetap pemainkan pemian tim nasional Cile tersebut ini untuk dapat memainkan laga melawan Norwich City pada akhir minggu ini.

Yang mana seperti di ketahui bahwa eks pemain dari Udinese dan Barcelona tersebut ini berhasil tampil dengan sangat mengesankan pada saat membawa timnya melibas tim yang berasal dari kroasia tersebut.

Yang mana dari tiga buah gol yang di dapati oleh Arsenal pada laga tersebut, dua di antarnya di cetak oleh Alexis Sanchez, namun sangat mengejutkan sekali bahwa setelah pertandingan tersebut selesai, ia harus mendapatkan cedera hamstring.

“Memang benar bahwasannya pada saat ini Alexis sedang mengalami cedera hamstring, saya akan memberikan penjelasan lebih lanjut soal itu nanti. Namun, terdapat suatu kemungkinan bahwa saya tidak akan mengistirahatkannya, karena memang tidak ada waktu yang tepat baginya untuk hal tersebut, karena saat ini banyak pertandingan penting yang akan kami hadapi.” Tegas Arsene Wenger seperti yang di lansir oleh Soccerway.

Jika pada hasil akhir pemerikasaan yang di lakukan oleh tim medis Arsenal parah atau sang pemain harus memang di istirahatkan, maka pelatih berkebangsaan Prancis tersebut mau tidak mau harus tetap meliburkan Alexis Sanchez dari tugasnya untuk menyembuhkan cederanya. Akan tetapi sepertinya hal tersebut tidak membuat Wenger pusing, karena ia masih memiliki pemain yang cocok untuk menggantikan Alexis.

“Chamberlain sepertinya sudah di bisa masuk ke dalam skuat utama untuk bermain, dan untuk Walcott ia masih harus menjalani beberapa tes lagi dan pada minggu nanti ia tidak akan dapat bermain.” Akhir pelatih Arsenal, Arsene Wenger. (FD)



Agen Bola Terpercaya

No comments:

Post a Comment