Wednesday, June 29, 2016

Gomez Tengah Fokus Pada Perebutan Titel Juara Bukan Sepatu Emas

PIALA EROPA 2016 – Penyerang top Jerman yakni Mario Gomez saat ini tidak berambisi untuk menjadi pemain topskorer di kompetisi Piala Eropa 2016. Gomez berpendapat jelas bahwa dirinya cuma ingin meraih trofi juara di tim Die Mannschaft. Striker yang sudah berumur 30 tahun ini telah sukses membawa Timnya unggul atas Tim Nasional Irlandia Utara dengan kedudukan satu-kosong dalam fase Group C akhir pekan lalu. Raihan gol tersebut merupakan raihan gol ketiga Gomez sejak menjalani enam kali persaingan ketat bersama dengan Timnas Jerman, termasuk juga derby persahabatan di Piala Eropa 2016. Disisi lain, Jerman musim ini telah menjadi tim yang mampu menjuarai kompetisi. Dengan demikian, mereka akan bersusah payah untuk menjadi tim terbaik di persaingan tersebut demi meraup titel juara.

Asuhan Joachim Loew ini tengah berhasrat besar untuk mengabungkan gelar juara Dunia dengan Piala Eropa yang dua musim lalu telah berhasil mereka hasilkan di Negara Brazil. ” Banyak timnas sedang fokus pada turnament tahun ini. Namun ada juga timnas yang gagal meloloskan diri ke babak 16 besar. Hal ini lantas menjadi peluang emas bagi para pemain Jerman untuk melakoni persaingan sengit ini dengan status kesuksesan “, Tegas Miroslav Klose dan Mario Gotze di media SkySports. Sementara itu, Gomez musim lalu harus absen dalam mengangkat trofi juara dunia bersama dengan rekan setimnya lantaran dibekap cidera parah.

Dengan demikian, pesepakbola kelahiran Spanyol ini berkeinginan besar untuk menjadi juara di Piala Eropa 2016 tahun ini. ” Sumbangan gol ke gawang Irlandia Utara telah menunjukkan performa impresif saya di sepanjang pertandingan. Saat itu, saya memang bermain cukup otpimis di barisan lini depan sehingga gol yang saya ciptakan itu mudah untuk dihasilkan. Setelah berhadapan dengan Timnas Polandia di akhir pekan lalu, kami sudah sulit untuk menghasilkan gol. Namun kami berhasrat besar untuk meningkatkan performa kami di atas lapangan demi mencakup banyak point di babak selanjutnya “, Sambungnya kembali.

Di fase group 16 besar, dimana Jerman sedang dinanti oleh Timnas Slovakia di Stade Pierre Mauroy pada tanggal 26 Juni 2016 pekan depan nanti. Dalam statistik yang berbeda, Jerman bukan tandingan yang imbang bagi pemain Marek Hamsik dan lainnya meskipun mereka sempat mengalami kekalahan dengan kedudukan satu-tiga di derby persahabatan bulan Mei silam. Menurut BANDAR SBOBET ONLINE – ” Kami harus bisa melaksanakan ini semua dengan sebuah kemenangan. Kami sebelumnya pernah bertentangan dengan mereka dan sudah mengetahui gerak gerik mereka selama bermain. Disisi yang lain, mereka memang tim yang penuh konsentrasi tinggi dalam memberikan penyerangan “, Sebut striker yang masih membela klub Besiktas. ( JH ).



Agen Bola Terpercaya

No comments:

Post a Comment