Friday, November 24, 2017

Chelsea Sulit Pertahankan Gelar Liga Inggris

Salah satu legenda klub The Blues, Frank Lampard merasa tidak terlalu optimis jika Chelsea bakal bisa mempertahankan gelar juara Premier League, tertinggal poin yang cukup jauh dari Manchester City merupakan sebuah kerugian besar dan sang rival sejauh ini sudah memperlihatkan penampilan yang sangat menjanjikan mereka tentu bakal sulit untuk dihentikan menjadi kampiun baru Liga Inggris. Klub bermarkas di Etihad Stadium tersebut memang patut mendapat pujian besar karena mereka adalah satu-satunya tim yang masih belum tersentuh oleh kekalahan selain itu dalam 12 pertandingan City berhasil meraih 11 kemenangan dan hanya satu kali imbang, keunggulan sembilan angka jelas merupakan selisih cukup jauh walaupun kompetisi ini masih panjang.

Lampard dalam komentarnya bersama media menyatakan bahwa saya bisa memastikan musim ini bakal menjadi ujian berat bagi Chelsea dalam mempertahankan gelar, anda tidak akan memungkiri jika City sudah tampil sangat gemilang mungkin kesempatan terbaik bagi Hazard dkk hanya ada di Liga Champions. Mengenai peluang The Blues di Premier League maka saya percaya tim ini akan tetap ada di empat besar pada akhir musim nanti tambahan pemain baru jelas masih harus dilakukan oleh pihak manajemen klub agar mereka bisa mendapatkan trofi juara di akhir musim nanti.

Penampilan dari Chelsea di Liga Champions memang terlihat sangat menjanjikan meskipun mereka berada dalam gurp yang cukup tangguh bersama Atletico Madrid, AS Roma dan Qarabag tapi mereka sudah mampu memastikan posisi juara grup setelah memetik tiga poin penuh di matchday kelima Liga Champions. Tantangan besar bakal dihadapi oleh pasukan Conte pada Minggu dinihari nanti dimana mereka bakal bertandang ke Anfield melawan Liverpool, hasil positif jelas merupakan incaran dari sang pelatih namun itu tidak akan mudah didapatkan karena tuan rumah adalah lawan tangguh serta sulit dikalahkan ketika tampil di kandang sendiri.(al)



Agen Bola Terpercaya

No comments:

Post a Comment